loading=

Setahun Kejari Singkawang Selamatkan Uang Negara Setengah Triliun

Singkawang BerkatnewsTV. Kejaksaan Negri Kota Singkawang menggelar peringatan Hari Anti Korupsi Internasional 2018, Senin (10/12).

Kepala Kejaksaan Negeri Kota Singkawang Jerryanto Tulungalo menjelaskan capaian kejaksaan pada umumnya selama bulan Januari hingga Desember ada 1.230 perkara yang ditangani dengan penuntutan sebanyak 1.481 perkara.

“Dari jumlah 1.481 perkara, 792 perkara penyelidikan kejaksaan dan 689 penyelidikan Polri,” jelasnya.

Kejari juga telah melaksanakan eksekusi badan 972 perkara.

“Jadi uang berhasil diselamatkan sebesar Rp522.452.034.001.67.” jelasnya.(mzr)